World Braille Day

4 Januari ditetapkan sebagai Hari Braille Sedunia. Keputusan ini ditetapkan oleh Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) pada bulan november tahun 2018 lalu. Tanggal tersebut juga adalah hari kelahiran Louis Braille, orang yang menciptakan sistem tulisan Braille yang sampai sekarang masih digunakan oleh penyandang tunanetra.

 

Seiring kemajuan zaman, sistem huruf braille sudah mulai diterapkan di tempat umum seperti trotoar, ponsel, dan masih banyak lain. Namun, masih sedikit lift rumah yang menerapkan sistem huruf braille untuk mengoperasikan lift.

Braille Day Cibes Lift

 

Kami, Cibes Lift membuat unit produk kami dengan tujuan dapat digunakan oleh semua kalangan, termasuk di dalamnya penyandang tunanetra. Oleh karena itu, lift Cibes seri Classic sudah terdapat sistem huruf braille pada floor button-nya. Hal ini guna memudahkan penyandang tunanetra langsung mencapai lantai tujuannya.

 

Kami percaya setiap orang perlu mendapatkan hak asasi manusia yang setara, tidak terkecuali penyandang tunanetra.

Baca Artikel Lainnya

Cibes Lift Menunjuk David Harrison Sebagai Direktur Marketing Cibes

Cibes Lift Menunjuk David Harrison Sebagai Direktur Marketing Cibes

Read More

Kesuksesan Cibes Lift Indonesia Di Homedec 2019

Kesuksesan Cibes Lift Indonesia Di Homedec 2019

Read More

Per Lidström, CEO Baru Cibes Lift Group

Per Lidström, CEO Baru Cibes Lift Group

Read More