Lift Rumah Dengan Kunci Pengaman? Bisa!

Lift Rumah Dengan Kunci Pengaman? Bisa!

Lift rumah dengan kunci pengaman? Perlukah? Sebetulnya tergantung kebutuhan dan pemakaian lift anda. Mungkin jika anda hanya tinggal berdua di sebuah rumah 2 lantai dan hendak memasang lift, kunci pengaman tidaklah terlalu penting. Namun jika lift rumah yang anda beli hendak digunakan untuk resto di bangunan 5 lantai, di mana lantai teratas merupakan ruangan VIP yang hanya boleh diakses oleh tamu yang berkepentingan, nah fasilitas lock pada lift rumah anda akan sangat membantu. Atau seperti salah satu customer kami yang memasang lift untuk co-working space miliknya di sebuah gedung berlantai 4, di mana masing-masing lantai ditempati oleh tenant yang berbeda. Penyewa lantai 1 hanya boleh mengakses lift ke lantai 1, demikian seterusnya. Control access dari lift rumah Cibes sangat membantu beliau dalam mengatur hak akses masing-masing tenant ini.

 

Bagaimana dengan rumah dengan penghuni anak balita? Sebagian customer kami merasa lebih tenang jika menambahkan fasilitas child lock pada lift rumah mereka untuk mencegah anak mereka bermain dengan lift tanpa pengawasan. Sepertinya ide yang bagus juga ya! Tak hanya control access dan child lock, lift Cibes menawarkan berbagai pilihan kunci pengaman untuk lift rumah anda yang dapat anda pilih sesuai kebutuhan. Bagaimana dengan harganya? Cara penggunaannya? Kelebihan dan kekurangan masing-masing fitur? Hubungi kami untuk konsultasi gratis, tim lift expert kami akan membantu menjelaskan detail masing-masing fitur untuk anda!

lift rumah dengan kunci harga lift rumah dengan kunci pengaman control access untuk lift rumah

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Read Another Articles

Lift Rumah Kithara Series: Solusi Retrofitting

Ingin upgrade lift rumah existing? Kenali lift rumah Kithara dengan pemasangan kompatibel, retrofit

Read More

Integrasi Lift Rumah sebagai Centerpiece Arsitektural

Panduan arsitektur integrasi lift rumah Cibes sebagai centerpiece modern dengan konsep glass shaft,

Read More

Harga Lift Rumah Premium: Apa Saja yang Termasuk dan Bagaimana Memastikan Tidak Ada Hidden Cost?

Cari lift rumah premium tanpa hidden cost? Cibes menawarkan harga transparan dengan paket lengkap: m

Read More